Spesifikasi & Harga Huawei MediaPad M3 8.4 Terbaru 2017

Harga Huawei MediaPad M3 8.4 – Di ajang IFA 2016 yang berlangsung beberapa waktu yang lalu, Huawei juga tak lupa menghadirkan tablet Android terbarunya Huawei MediaPad M3 8.4 yang mengusung sejumlah spesifikasi tangguh. Tablet dengan OS Android Marshmallow ini juga memiliki output suara yang sangat jernih berkat speaker stereo berteknologi Harman Kardon Sound.

Harga Huawei MediaPad M3 8.4
Harga Huawei MediaPad M3 8.4

Sebagaimana tablet pada umumnya Huawei MediaPad M3 8.4 memiliki layar sentuh yang cukup lebar seluas 8.4 inci dan menggunakan panel IPS LCD sehingga memberikan sudut pandang tampilan lebih luas. Selain memiliki ukuran yang lebar layar Huawei MediaPad M3 8.4 juga sanggup menghasilkan tampilan sangat jernih berkat resolusi 1600 x 2560 pixel.

 

Sektor dapur pacu yang ditawarkan tablet android kelas menengah Huawei MediaPad M3 8.4 mengandalkan chipset Kirin 950 yang memiliki performa tinggi berkat dukungan prosesor CPU Quad Core 2.3 GHz Cortex-A72 & Quad Core 1.8 GHz Cortex-A53 yang dipadukan dengan kapasitas RAM sebesar 4 GB. Untuk urusan gaming, smartphone asal Tiongkok ini juga memiliki GPU Mali T880 MP4 yang menghasilkan kinerja tidak kalah hebat dari sperangkat flagship lainnya.

 

Untuk urusan fotografi pihak Huawei juga menyematkan kamera belakang dengan kemampuan menghasilkan foto yang baik dengan resolusi sebesar 8 megapiksel plus autofocus dan HDR tanpa dukungan lampu kilat. Sedangkan untuk menunjang aksi selfie ataupun videocall MediaPad M3 8.4 mengandalkan kamera sekunder dengan resolusi yang sama sebesar 8 MP.

 

Harga dan Spesifikasi Huawei MediaPad M3 8.4 Lengkap

Harga dan Spesifikasi Huawei MediaPad M3 8.4
Harga dan Spesifikasi Huawei MediaPad M3 8.4

Menariknya pihak Huawei menghadirkan MediaPad M3 8.4 dalam 2 varian penyimpanan berkapasitas 32 GB atau 64 GB sehingga dapat disesuaikan dengan budget konsumen. Meski begitu, keduanya sama-sama dilengkapi oleh slot microSD hingga kapasitas 256 GB untuk dukungan ruang penyimpanan yang lebih besar untuk menyimpan file yang lebih banyak.

 

Tak lupa, sensor keamanan sidik jari juga disematkan pada tablet android kelas menengah Huawei MediaPad M3 8.4 untuk meningkatkan keamanan data. Fitur lain yang ditawarkan MediaPad M3 8.4 cukup lengkap seperti 4G LTE, 3G HSPA, WiFi, Bluetooth 4.1, A-GPS, microUSB, dan baterai 5100 mAh.

 

Kabarnya tablet terbaru Huawei MediaPad M3 8.4 akan segera hadir dipasaran dalam 2 varian warna, yaitu silver dan gold. Harga jual yang ditawarkan untuk MediaPad M3 8.4 cukup tinggi sesuai dengan spesifikasinya yaitu 450 euro atau Rp 6.5 jutaan untuk harga per unitnya. Harga yang tergolong tinggi untuk ukuran sebuah tablet android.

 

Spesifikasi Huawei MediaPad M3 8.4

NETWORK Technology GSM / HSPA / LTE
2G bands GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G bands HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
4G bands LTE band 1(2100), 3(1800), 5(850), 7(2600), 8(900), 19(800), 20(800), 28(700), 38(2600), 39(1900), 40(2300), 41(2500)
Speed HSPA, LTE Cat4 150/50 Mbps
GPRS Yes
EDGE Yes
BODY Dimensions 215.5 x 124.2 x 7.3 mm
Weight
SIM Nano-SIM
DISPLAY Type IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Size 8.4 inches
Resolution 1600 x 2560 pixels (~359 ppi pixel density)
Multitouch Yes
  – EMUI 4.1
PLATFORM OS Android OS, v6.0 (Marshmallow)
Chipset Hisilicon Kirin 950
CPU Quad-core 2.3 GHz Cortex-A72 & Quad-core 1.8 GHz Cortex A53
GPU Mali-T880 MP4
MEMORY Card slot microSD, up to 256 GB (dedicated slot)
Internal 32/64 GB, 4 GB RAM
CAMERA Primary 8 MP, autofocus
Features Geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, panorama
Video 1080p@30fps
Secondary 8 MP
SOUND Alert types Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Yes, with stereo speakers
3.5mm jack Yes
  – Harman Kardon sound
COMMS WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, hotspot
Bluetooth v4.1, A2DP, EDR, LE
GPS Yes, with A-GPS, GLONASS/ BDS (market dependant)
Radio To be confirmed
USB microUSB v2.0
FEATURES Sensors Fingerprint, accelerometer, gyro, proximity, compass
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
Browser HTML5
Java No
  – MP3/WAV/Flac player
– MP4/H.264 player
– Document viewer
– Photo/video editor
BATTERY   Non-removable Li-Po 5100 mAh battery
MISC Colors Silver, Gold

Kelebihan Huawei MediaPad M3 8.4

– RAM 4GB
– CPU Octa Core
– Dual Camera 8MP
– 4G LTE
– Fingerprint Sensor

Kelemahan Huawei MediaPad M3 8.4

– Baterai Non-Removable

Harga Huawei MediaPad M3 8.4

Harga (Wi-Fi Only Internal 32GB) : Rp 5.140.000,-
Harga (LTE Internal 64GB) : Rp 6.609.000,-

You May Also Like

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *