Lenovo A1000 Harga dan Spesifikasi

Viateknologi.com – Lenovo A1000 menjadi salah satu gadget yang saat ini banyak sekali di buru keberadaannya oleh para pecinta gadget tanah air. Hadir di pasaran tanah air beberapa waktu lalu dengan di bekali spesifikasi yang mapan serta dukungan fitur yang komplit maka tak jarang para pecinta gadget yang penasaran akan ketangguhan tablet android 7 inci milik lenovo ini. Bukan hanya A1000 saja yang saat ini di buru oleh para pecinta gadget di tanah air namun satu lagi tablet android terbaru besutan lenovo yang juga di buru oleh para pecinta gadget tanah air yakni Lenovo A3000. Bukan hanya spesifikasi yang di usung memiliki kualitas yang baik, namun satu lagi poin plus dari tablet android ini adalah harga yang di tawarkan yang terbilang murah yakni kisaran Rp. 1,5 jutaan sehingga banyak para pecinta gadget dari kalangan menengah ke bawah tertarik untuk membelinya.

Lenovo_A1000

Lenovo A1000 hadir di pasaran tanah air dengan balutan layar sentuh berukuran 7 inci dengan resolusi 1024×600 piksel. Menggunakan sistem operasi android terbaru yaitu Android 4.2 Jelly Bean plus dukungan prosesor prosesor 1,2GHz dualcore, lengkap dengan RAM berkapasitas 1GB juga memory internal besar mencapai 16GB. Di bawah ini adalah spesifikasinya.

Spesifikasi Lenovo A1000

Dimensi : 199 x 121 x 10.7 mm (7.83 x 4.76 x 0.42 in)
Bobot/Berat : 340 g (11.99 oz)
Layar : TFT capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran Layar : 600 x 1024 pixels, 7.0 inches (~170 ppi pixel density)
Card slot microSD : yes, up to 32 GB
Memori Internal : 4/16 GB
Konektivitas : Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot, Bluetooth v3.0, microUSB v2.0, USB On-the-go
Kamera Primer : 5 MP, 2592х1936 pixels, autofocus, Video
Kamera Sekunder : Yes, VGA
OS : Android OS, v4.1 (Jelly Bean)
CPU : MTK 8317, Dual-core 1.2 GHz
RAM : 1 GB
Messaging : Email, Push Email, IM
Browser : HTML
GPS : Yes
Java : Yes, via Java MIDP emulator
Pilihan Warna : Black, White
Other Features :
– SNS integration
– MP3/WAV/WMA/AAC player
– MP4/H.264/H.263 player
– Document viewer
– Photo viewer/editor
– Organizer
– Predictive text input

Baterai : Non-removable Li-Po 3500 mAh battery
Stand-by : –
Talk time : Up to 7 h

Harga Lenovo A1000 Rp. 1,299 jutaan ( Resmi Lenovo )

lenovo-a1000-

Tablet android sekarang sudah tidak lagi menjadi barang mahal yang hanya bisa di miliki oleh para pecinta gadget dari kalangan tertentu saja karena seperti yang kita ketahui sekarang adalah tablet android dengan harga murah sudah banyak sekali dengan mudah daoat kita temukan di pasaran. Maka dari itu, bukan hanya kalangan ke atas saja yang bisa membeli dan menikmati gadget tersebut kalangan menengah ke bawah juga saat ini mampu untuk membelinya.

You May Also Like

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *