Harga Oppo R5 Fitur dan Spesifikasi Lengkap

Harga Oppo R5 – Oppo Smartphone kembali memperkenalkan smartphone android kelas terbarunya yakni Oppo R5 yang menyasar untuk segmen kelas premium dan akan bersaing dengan produk serupa beustan vendor lain macam Samsung Galaxy S5 andalan Samsung dan juga Sony Xperia Z3 yang kini menjadi anak emas dari produsen Sony. Lalu seperti apa spesifikasi yang diusungnya ? Kita akan mengulas spesifikasi secara lengkapnya.

Oppo R5

Oppo R5

Oppo R5 hadir dengan dukungan layar sentuh berteknologi Panel AMELOD berukuran 5,2 inci dengan resolusi full HD atau 1920 x 1080 piksel yang mampu menghasilkan kerapatan mencapai 423 piksel per inci. Pihak produsen mengklaim jika produk terbarunya tersebut mampu menghadirkan kualitas brightness terbaik di kelasnya.

 

Untuk sistem operasinya sendiri hadir dengan OS Android versi paling anyar yakni Android 4.4 KitKat seperti kebanyakan smartphone android kelas premium terbaru besutan vendor ternama. Salah satu hal yang mungkin tidak dimiliki para kompetitor adalah desain yang tipis dan kini menjadi nomor dua di dunia dengan ponsel tertipis.

 

Sementara untuk segi hardware, Oppo R5 mampu diandalkan karena disokong oleh chipset Qualcomm Snapdragon 615 disokong prosesor octa-core ARM Cortex-A53 64-bit berkecepatan 1,5GHz yang dipadukan dengan pengolah grafis mumpuni dari Adreno 405 serta RAM sebesar 2GB sehingga mampu menjalankan beragam tugas berat dengan lancar dan maksimal.

 

Harga dan Spesifikasi Oppo R5

 

Harga Oppo R5

Harga Oppo R5

Sektor fotografi, Oppo R5 dibekali dengan teknologi kamera yang mumpuni. Untuk kamera utama hadir dengan resolusi sebesar 13 megapiksel yang dilengkapi dengan sensor Sony Exmor IMX214 dengan aperture f/2.0 serta dengan LED flash, serta lensa Schneider Kreuznach. Sementara untuk kamera depan memiliki sensor sebesar 5 megapiksel untuk aktifitas foto selfie dan juga video call. Bagi anda yang hobi dengan aktifitas fotografi maka anda akan menemukan hasil cetak foto yang mumpuni dan mapan.

 

Smartphone kelas premium milik produsen Oppo ini juga dibekali sisi konektivitas yang lengkap. Beberapa diantaranya meliputi 4G LTE, WiFi, Bluetooth, 3G HSPA, Dual SIM, FM Radio, GPS, port microUSB, dan audio jack 3,5mm. Sayangnya, Oppo R5 tidak dibekali dengan memory eksternal untuk perluasan ruang penyimpanan data namun dibekali dengan memory internal sebesar 16GB yang cukup menyimpan beragam file serta lagu favorit anda.

 

Semoga ulasan terbaru kami yang bertajuk Spesifikasi dan Harga Oppo R5 tersebut bisa bermanfaat untuk anda para pecinta gadget android besutan produsen Oppo di tanah air. Terkadang kita ingin membeli sebuah gadget namun tidak paham akan spesifikasi serta fitur yang dimilikinya maka dari itu ulasan tersebut mungkin bisa membantu anda lebih detail mengenai spesifikasi lengkapnya.

Spesifikasi Oppo R5

Spesifikasi Oppo R5

Spesifikasi Lengkap Oppo R5

  • Sim Card : Micro SIM
  • Dimensi : 148.9 × 74.5 × 4.85 mm
  • Berat : 155 g
  • Layar : AMOLED, 5.2 Inch Full HD (1920 x 1080 pixels), 423 ppi
  • Memory Internal : 32 GB
  • Memory Eksternal : –
  • Ram : 2 GB
  • Konektivitas : HSPA+, LTE, WI-FI, GPS, Bluetooth V4.0, NFC, USB OTG
  • OS : ColorOS 2.0, based on Android 4.4
  • CPU : Qualcomm Snapdragon 615 Octa-Core 1.5GHz  (MSM8939)
  • GPU :  Adreno 330
  • Kamera Belakang : Sony Exmor IMX214 BSI sensor, Aperture f/2.2, face detection, panorama, HDR, Video [email protected]
  • Kamera Depan :5 MP
  • Baterai : Li-Po 2000 mAh

 

Harga Oppo R5

Harga Baru : —
Harga Bekas : —
Harga Terbaru : Cek Di Sini

Spesifikasi dan Harga Oppo R5

Oppo Smartphone memiliki banyak sekali smartphone android kelas premium yang hadir di pasaran. Selain ada Oppo R5, Oppo juga memiliki andalan lainnya yakni Oppo Find 7. Ingin mengetahui berapa harga terbarunya di pasaran tanah air saat ini ? Baca ulasan lengkapnya di ” Harga Oppo Find 7 ” yang juga mengulas mengenai spesifikasi lengkapnya.