Asus Padfone Infinity Pre-Order, April Rilis Dikonfirmasi Lagi

Viateknologi.com – Beberapa waktu lalu asus telah memperkenalkan sebuah smartphone dan tablet multifungsi yang di beri nama Asus Padfone Infinity. Smartphone android ini memiliki fungsi ganda sebagai smartphone bisa dan menjadi tablet android juga bisa dan biasanya di juluki dengan model hybrid dan hal tersebut bisa saja menjadikan poin plus tersendiri untuk smartphone android ini.

Asus Padfone 2--

Asus Padfone Infinity merupakan generasi ketiga dari Seri Padfone, yang merupakan smartphone Android hybrid yang bisa difungsikan sebagai sebuah tablet. Jadi bisa anda sesuaikan dengan kegunaan dan serta fitur yang anda inginkan sesuai dengan kebutuhan anda. Dan saat ini asus sudah membukan pre order untuk smartphone android ini.

Sekarang Asus sudah mulai membuka pre order Padfone Infinity di Negara asalnya yakni Taiwan, dan dijadwalkan akan tersedia mulai bulan April 2013. Padfone Infinity ini akan tersedia dalam dua varian warna yakni grey dan pink.

Asus Padfone 2-

Asus PadFone Infinity menggunakan sistem operasi Android 4.2 Jelly Bean, dan ditenagai dengan chip Qualcomm Snapdragon 600 dengan dukungan prosessor quad core 1.7GHz, GPU Adreno 320, dan RAM sebesar 2GB. Dan juga smartphone hybrid yang hadir dengan layar sentuh berukuran 5 inci, dimana smartphone ini bisa difungsikan sebagai perangkat tablet berukuran 10.1 inci dengan Padfone Station tambahan.

You May Also Like

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *